Fisika

Pertanyaan

Gelombang bunyi dengan cepat rambat 1400 m/s memiliki frekuensi sebesar 50 Hz. Panjang gelombang bunyi tersebut adalah....

1 Jawaban

  • panjang gelombang = v / f
    panjang gelombang = 1400/50
    panjang gelombang = 28 m

Pertanyaan Lainnya