B. Indonesia

Pertanyaan

sebutkan pengertian biografi secara sempit dan luas menurut para ahli

1 Jawaban

  • Biografi secara sempit artinya riwayat hidup seseorang.

    Sedangkan pengertian secara luas adalah tulisan yang berisikan fakta-fakta kehidupan seseorang yang dianggap penting .

Pertanyaan Lainnya