Matematika

Pertanyaan

Apa rumus luas permukaan tabung jika tingginya belum diketahui tetapi volumenya sudah diketahui

2 Jawaban

  • Rumunya adalah terdapat pada gambar!!
    Gambar lampiran jawaban Brainlyplus701
  • rumus luas permukaan tabung = 2πr² + 2πrt
    rumus volume = πr²t
    dari rumus volume, bisa didapat perbandingan antara jari-jari (r) dan tinggi (t). perbandingan itu nanti disubtitusikan ke rumus LP tabung

    semangat!

Pertanyaan Lainnya