PPKn

Pertanyaan

bagaimana keanggotaan panitia perancang uud

2 Jawaban

  • dgn benar di rancang dengan DPDR maaf kl salah #semoga membantu ya
  • Dalam merancangkan uud 1945,dibentuk keanggotaan panitia persiapan kemerdekaan yg terbagi menjadi 3 bagian, yaitu panitia kecil,panitia kecil perancang undang - undang serta panitia penghalus bahasa. perancangan undang - undang ini dilakukan dalam organisasi BPUPKI tepatnya pada sidang kedua. Organisasi ini dipimpin oleh seorang bernama Dr. Radjiman widyodiningrat.

    Pada tanggal 10 juli 1945 hingga 17 juli 1945, organisasi ini menghasilkan beberapa hal diantaranya pernyataan indonesia merdeka, batang tubuh UUD , dan pembukaan UUD.

    Dari keanggotaan panitia perancang UUD, terdapat sembilan anggota panitia (panitia sembilan) yg diketuai oleh Ir.Soekarno, diwakil ketuakan oleh Drs. Mohammad Hatta, dan anggota - anggota lainnya. anggota - anggota itu terdiri dari Ahmad Soebardjo, AA. Maramis, Agoes salim, Wachid Hasjim, K.H. Kahar Mozakir, dan Abikusno Tjokrosujoso.

Pertanyaan Lainnya