sekeping uang logam dan sebuah dadu dilambungkan bersama sama sebanyak 4 kali. Berapakah frekuensi harapan munculnya gambar pada sisi mata uang dan bilangan gen
Matematika
jeresi2
Pertanyaan
sekeping uang logam dan sebuah dadu dilambungkan bersama sama sebanyak 4 kali. Berapakah frekuensi harapan munculnya gambar pada sisi mata uang dan bilangan genap pada mata dadu
1 Jawaban
-
1. Jawaban kaksyaif
Ruang sampel = {A1, A2, A3, A4, A5, A6, G1, G2, G3, G4, G5, G6}
Titik sampel = G2, G4, G6
FH = P × bnyk percobaan
FH = 3/12 × 4 = 1