Tiga keping uang logam setimbang di lempar udin sebanyak 120 kali. Frekuensi harapan kejadian muncul paling sedikit dua angka adalah
Matematika
muhammadhafiz75
Pertanyaan
Tiga keping uang logam setimbang di lempar udin sebanyak 120 kali. Frekuensi harapan kejadian muncul paling sedikit dua angka adalah
2 Jawaban
-
1. Jawaban francescotb142
Peluang muncul 2 angka : 3C2/2^3=3/8
Peluang muncul 3 angka : 3C3/2^3=1/8
Jadi, peluang muncul paling sedikit dua angka adalah 3/8 + 1/8 = 4/8 = 1/2
Frekuensi harapan= Peluang x Banyak percobaan= 1/2 x 120 = 60
Jadi frekuensi harapan kejadian muncul paling sedikit dua angka dari tiga keping logam selama 120 kali pelemparan adalah 60 kali -
2. Jawaban alif123empatoy7620
n(s)=8
n=120
A=ANGKA
G=GAMBAR
(AAA,AAG,AGA,GAA,AGG,GAG,GGA,GGG)
PALING SDIKIT 2 ANGKA
(AAG,GAA,AGA)
n(b)=3
3per 8kali 120=45