Cara mencari sisi sejajar?
Matematika
Yosephin7127
Pertanyaan
Cara mencari sisi sejajar?
1 Jawaban
-
1. Jawaban SATYA7107
Untuk mencari rumus panjang sisi sejajar trapesium, kita gunakan rumus dalam mencari luas trapesium yaitu :
Luas Trapesium = {(Jumlah 2 sisi sejajar) x tinggi trapesium} / 2
Jumlah 2 sisi sejajar = (2 x luas trapesium) / tinggi trapesium