Fisika

Pertanyaan

jelaskan prinsip kerja alat penangkal petir

2 Jawaban

  • pada gedung tinggi (pencakar langit) , biasanya diberi yang namanya penangkal petir. penangkal petir tersebut sendiri berupa kawat yang dihubungkan langsung ke tanah.. dan kawat tersebut harus lebih tinggi dari gedung.
    pada saat petir menyambar , maka yang disambar adalah kawat tersebut.. dan aliran listrik dari petir di alirkan ke tanah sehingga menjadi netral dan tidak terjadi kebakaran..

    terima kasih. mohon maaf kalau kurang tepat. tapi kira-kira begitulah jawaban saya. =D
  • ekanisme Kerja
    Ketika awan bermuatan listrik melintas diatas sebuah bangunan yang terpasang penangkal petir neoFlash, maka elektroda penerima pada bagian samping NeoFLASH ini mengumpulkan dan menyimpan energi listrik awan pada unit kapasitornya . Setelah energi ini cukup besar maka dilepas dan diperbesar beda potensialnya pada bagian Ion Generator.
    Pelepasan muatan listrik pada unit Ion Generator ini di picu oleh sambaran, yakni ketika lidah api menyambar permukaan bumi maka semua muatan listrik di bagian ion generator dilepaskan keudara melalui Central Pick Up agar menimbulkan lidah api penuntun keatas ( Streamer leader ) untuk menyambut sambaran petir yang terjadi kemudian menuntunya masuk kedalam satu titik sambar yang terdapat unit Neoflash ini.
    Semoga membantu :)

Pertanyaan Lainnya