hasil pengukuran panjang dan lebar suatu persegi panjang adalah 12,61 cm dan 5,2 cm. Tentukan keliling dan Luas dari persegi panjang tersebut yang dinyatakan d
Fisika
jho13
Pertanyaan
hasil pengukuran panjang dan lebar suatu persegi panjang adalah 12,61 cm dan 5,2 cm. Tentukan keliling dan Luas dari persegi panjang tersebut yang dinyatakan dengan aturan angka penting
1 Jawaban
-
1. Jawaban Yuriko148
Jawab=
Keliling= 2 × (p+l )
= 2× ( 12,61+ 5,2 )
= 30,42
Luas= p×l
= 12,61 × 5,2
= 65,572