Matematika

Pertanyaan

Fungsi f(x)=3ax-b,bila f(2)=8 dan f(4)=12, maka nilai a dan b adalah

1 Jawaban

  • f(x) =3ax-b
    f(2) =3a(2)-b
    8=6a-b
    f(4) = 3a(4)-b
    12 = 12a-b


    eliminasi:
    6a-b =8
    12a-b=12 seluruhnya di kurang jadi:

    -6a=-4
    a= -4/-6
    a= 2/3

    6a-b =8
    6.2/3-b=8
    4-b =8
    -b= 8-4
    b= -4



    kalau ada yg tdk dimengerti bertanya saja

Pertanyaan Lainnya