massa total pesawat terbang 1000kg dengan luas sayap 10m³. udara mengalir di bagian atas sayap dengan kecepatan 50 m/s. tentukan kecepatan aliran udara pada bag
Fisika
Vernanda17
Pertanyaan
massa total pesawat terbang 1000kg dengan luas sayap 10m³. udara mengalir di bagian atas sayap dengan kecepatan 50 m/s. tentukan kecepatan aliran udara pada bagian bawah sayap jika pesawat dalam keadaan seimbang. (massa jenis udara = 1,3 kg/m³)
1 Jawaban
-
1. Jawaban Ryder11
~Mekanika Fluida~
▪Fluida Dinamis▪
Diketahui
• A = 10 m²
• Va = 50 m/s
• ρ = 1,3 kg/m³
• mt = 1.000 kg
• g = 10 m/s²
Ditanya
Vb =__?
Jawab
F = 1/2 ρ ( va² - vb² ) A
10.000 = 1/2. 1,3 ( 50² - vb²). 10
Langsung ke hasilnya yaitu
F = 50 √65 / 13