Sebuah kerucut diameter alasnya 35 cm. Dan tingginya 48 cm. TentukanVolume kerucut tersebut
Matematika
finggo
Pertanyaan
Sebuah kerucut diameter alasnya 35 cm. Dan tingginya 48 cm. TentukanVolume kerucut tersebut
2 Jawaban
-
1. Jawaban Anonyme
V=La×t
La=22/7×17,5×17,5
=962,5cm2
V=962,5×48
=46.200×1/3
=15.400cm3
maaf kalau salah -
2. Jawaban anisafioy8fhm
V=1/3 Lalas.t = 1/3 . 22/7. 35/2. 35/2. 48 = 15400 cm3