Biologi

Pertanyaan

tolong dijawab secepatnya yakkk!!!
tolong dijawab secepatnya yakkk!!!

1 Jawaban

  • 1. Hubungan yang terjadi antara tanaman berbunga lebah dan bunga adalah simbiosis mutualisme. Kedua pihak diuntungkan karena lebah memperoleh madu atau nektar yang berada dalam sari kelopak bunga sebagai makanannya, sedangkan bunga sangat terbantu proses penyerbukannya karena keberadaan lebah yang mencari madu. Tidak ada pihak yang dirugikann.

    2. Hubungan yang terjadi antara kucing dan kutu adalah simbiosis parasitisme karena kutu diuntungkan sedangkan kucing dirugikan karena 
    kutu menghisap darah kucing, menyebabkan kucing menjadi sakit dan kurus. Kutu pada kucing ini mampu menularkan penyakit flu burung yang sering di sebut Al (Avian Influenza). 

    3. Konsumen 1 = belalang
    konsumen 2 = burung kecil
    konsumen 3 = ular 
    konsumen 
    puncak  = elang
    Gambar lampiran jawaban Yinagunada