Nomor rumah ari menggunakan 2 angka.jumlah kedua angka itu 11 sedangkan selisihnya 3.apakah nomor rumah ari lebih dari 50?
Matematika
Putriramadanih19
Pertanyaan
Nomor rumah ari menggunakan 2 angka.jumlah kedua angka itu 11 sedangkan selisihnya 3.apakah nomor rumah ari lebih dari 50?
2 Jawaban
-
1. Jawaban VERYS1MPLE
tidak karena nomor rumah ari adalah 47 -
2. Jawaban DhillaAf
bilangan sbg puluhan di simbolkan sebagai x
bilangan sbg satuan di simbolkan sebagai y
Visualisasi nomor rumah Ali dengan menggunakan simbol adl xy
x + y = 11
x = 11 - y
x - y = 3
11 - y - y = 3
11 - 2y = 3
- 2y = 3 - 11
- 2y = - 8
y = 4
x = 11 - y
x = 11 - 4
x = 7
Jadi, nomor rumah Ali adalah
xy ---> 74
Jawabnya, Iya. Nomor rumah Ari lebih dari 50.