Matematika

Pertanyaan

Hasil penjualan 12 buku tulis dan 5 bolpoin adalah Rp. 43.500,00. Harga penjualan 8 buku tulis dan 7 bolpoin adalah Rp. 34.500,00. Harga penjualan sebuah buku dinyatakan dengan x dan harga penjualan bolpoin dinyatakan dengan y. Untuk menentukan harga penjualan sebuah buku tulis dan bolpoin,model SPLDV yang tepat adalah...
A. 12x + 5y = 34.500 dan 8x + 7y = 43.500
B. 12x + 5y = 43.500 dan 8x + 7y = 34.500
C. 12x + 7y = 43.500 dan 8x + 5y =
34.500
D. 12x + 8y = 43.500 dan 7x + 5y =
34.500

Sambil pakai cara ya :)

2 Jawaban

Pertanyaan Lainnya